Twitter Teknik Geologi Unsoed

Home

Geology Open Challenge Peta Bumi 2022 (2/7)

Indonesia merupakan negara yang memiliki potensi sumber daya energi terbarukan yang melimpah, seperti angin, surya, air, panas bumi, dan biomassa. Potensi sumber daya energi terbarukan dari air memiliki potensi yang cukup besar, hal ini berdasarkan kondisi geografis Indonesia yang memiliki banyak sungai dan topografinya yang terdiri dari bukit-bukit. Bendungan merupakan bangunan air yang banyak dibangun … Continue reading → ...

Opening Ceremony Peta Bumi 2022 (1/7)

Perjalanan sebuah organisasi mencapai umur enam belas tahun sungguh tidaklah mudah. Tahun demi tahun dengan penuh rintangan, terutama keadaan daring di dua tahun terakhir karena dihadapkan dengan kenyataan pahit pandemi Covid-19 menyebabkan rintangan berupa adaptasi pada perjalanan HMTG “dr. Bumi” UNSOED. Oleh karena itu, dibentuklah kegiatan opening atau pembukaan dari perayaan ulang tahun “dr.Bumi” UNSOED … Continue reading → ...

Peta Bumi 2022

Peta Bumi (Perayaan Tahunan “dr. Bumi”) merupakan agenda tahunan dari HMTG “dr. Bumi” untuk memperingati berdirinya Himpunan ini sendiri, yang berdiri sejak tanggal 10 September 2006 atau sering juga disebut Diesnatnya HMTG. Peta Bumi 2022 memiliki tema “Geology for Renewable Energy Development”, yang mengangkat mengenai pengelolaan energi baru terbarukan yang memang saat ini sedang panas dan … Continue reading → ...

Peralihan menuju Kabinet Gama dengan ngIDEA-nya

Bulan Maret lalu merupakan bulan berakhirnya HMTG “dr. Bumi” Unsoed 2021-2022 dengan kepemimpinan oleh Idham Khaliq Yudhistira atau biasa disapa Wak Yudhis dengan Kabinet Euonia-nya dan digantikan dengan kepemimpinan oleh Ivan Solavide atau biasa disapa mas Ivan dengan Kabinet Gama. Masa peralihan HMTG “dr.Bumi” Unsoed 2021-2022 menuju HMTG “dr.Bumi” Unsoed 2022-2023 berlangsung dengan lancar pada … Continue reading → ...

dr.Bumi Juara

Hello Orange’s! Tahun 2021 merupakan tahun yang bermakna bagi Jurusan Teknik Geologi Unsoed. Pembuktian bahwa para dr.Bumi Jenderal Soedirman dapat bersaing di berbagai bidang kejuaraan baik regional maupun nasional. Predikat juara dan berbagai penghargaan dapat disabet dengan semangat berprestasi yang membara. Berikut daftar para dr.Bumi yang telah mengharumkan nama Himpunan dan Almamater di tahun 2021 … Continue reading → ...

Sosialisasi Sistem Informasi Air Tanah ESDM Wilayah Serayu Tengah dengan Teknik Geologi Unsoed dan Instansi Terkait

Pada Hari Jumat Tanggal 3-September-2021, Cabang Dinas ESDM Wilayah Serayu Tengah mengadakan sosialisasi Sistem Informasi Pengendalian Dan Konservasi Air Tanah (SEPAKAT) https://s.id/G4SjB. Kegiatan ini mengundang berbagai pihak yang berkepentingan dan sering berinteraksi dengan air tanah. Teknik Geologi Unsoed yang sering melakukan penelitian terkait air tanah juga mengikuti acara ini melalui perwakilan salah satu dosen. Pengadaan … Continue reading → ...

Pelatihan Software dan Bulletin (Analogy #16)

Pelatihan Software dan Bulletin (Analogy #16) Pelatihan Software Pelatihan software merupakan salah satu program kerja dari divisi pendidikan yang memberikan sarana mempelajari software geologi bagi masyarakat umum dan anggota HMTG “dr Bumi” UNSOED guna mengembangkan pengetahuan yang dimiliki. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Sabtu 28 Agustus 2021, Pukul 09.00 sd 12.00 WIB secara online dengan … Continue reading → ...